Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Maret, 2015

Express Trip

Subhanallah, wow! Kata yang sangat tepat untuk menggambarkan betapa kilatnya trip kali ini. One of my besties came our home last week. She attended her friends wedding that day. Tempat kondangannya masih satu daerah sama rumah saya, jadilah doi nginep tempat saya. Nah, berhubung sahabat saya ini sudah dua kali ke Blitar, tapi ga pernah kesampaian buat sekedar main-main -yah berwisata gitulah maksudnya- jadilah kedatangannya yang hanya sebentar kami usahakan -me and my other friend- menjadi berkesan. Taraa salah satunya dan mungkin hanya satu-satunya, mengunjungi tempat paling famous di kota Blitar, makam sang ploklamator Bung Karno.         Stairway to heaven eh salah, judul drama ya itu.     Alhamdulillah, bisa penuhin janji bawa jalan-jalan sahabatku satu ini. Walau super kilat, yang rasa-rasanya pengen bawa sapu terbang Harry Potter gara-gara keburunya luar biasa, tapi she said "super fun and unforgetable moment" jadi ya ...

Karena semua bisa jadi inspirasi.

Ahad pagi nan cerah ceria. Suara cicit burung, tonggeret, celoteh keponakan, obrolan keluarga dan suara kendaraan bermotor yang sesekali berseliweran di depan rumah. Ya begitulah. Suasana pagi saya kali ini dan seperti pagi-pagi di tanggal merah lainnya :) Silahkan bilang masih desa, kenyataannya gitu sih hihi, but i love it! :) Habis beberes, memasak dan segala sesuatu yang jadi rutinitas pagi terselesaikan, tiba-tiba kangen kasih coretan di sini. Awalnya sih tadi buka twitter, baca-baca terus ke sini deh. Oke, namanya twitter kan yang difollow macam-macam tuh. Mulai dari personal, instansi, klub, grup apalah, atau fandom tertentu. Dan setelah buka twitter saya sendiri langsung ingat satu hal, yang saya follow itu macam-macam banget. Keterlaluan malah macemnya. Dan itu sangat membuktikan bahwa saya orangnya random. Ga papa deh. Tapi, karena kerandoman itulah saya sepertinya tetap harus bersyukur, banyak hal yang selalu ingin saya pelajari, saya minati dan ingin saya ke...